Moms, sebelum aku bagi tips perawatan rumahan untuk batuk pada baby dan balita, aku mau review dulu nih @miracleoils_ yg Celine pake waktu batuk pilek kemarin.
Sekarang lagi booming essential oil ya,moms. Nah @miracleoils_ ini juga essential oil tapi versi ramah kantong ๐
Tapi tenang, moms. Walaupun harganya lebih terjangkau dibandingkan essential oil kebanyakan, tapi kualitasnya oke koq.
Yang Celine ada 2 jenis, yaitu Cough and Cold dan On Guard.
๐ yang Cough and Cold ini aku pakein di punggung, dada, dan leher Celine untuk mengurangi gatal2 di tenggorokannya dan bikin lega pernapasannya karena aromanya agak mint gitu.
๐ yang On Guard ini untuk meningkatkan imunitas, menghangatkan badan, dan meningkatkan nafsu makan. Aku pakein di badan Celine tiap habis mandi sambil dipijat2 supaya lebih cepat recovery nya. Yg ini minyaknya agak hangat.
Untuk aromanya sendiri, produk @miracleoils_ ini lebih dominan aroma herbal karena memang terbuat dari bahan2 alami dan ngga pake tambahan bahan kimia. Jadi aman banget untuk bayi.
Tapi moms perlu teliti ya saat membeli karena @miracleoils_ membagi produknya menjadi 3 kategori, yaitu :
๐ infant (0-12 bulan)
๐ baby ( 1-5 tahun)
๐ Adult ( di atas 5 tahun)
Seri Cough and Cold dan On Guard ini dapat langsung dipakaikan ke baby, tanpa perlu di-dilute. Selain itu juga aman untuk anak berkulit sensitive karena nggak ada campuran mineral oil. ๐
Buat yg mau cobain, bs beli yg botol kecil dulu ukuran 30ml. ๐
Sekian review kali ini. Semoga bermanfaat ๐